Membasmi hama tikus bahkan yang telah kebal umpan dan perangkap sekalipun
Rodenstop service adalah hasil inovasi Proton untuk mengatasi hama TIKUS di berbagai fasilitas/sarana. Terbukti mampu mengendalikan hama tikus membandel yang telah kebal umpan dan kebal perangkap.
Keunggulan
a. Jenis umpan disesuaikan dengan jenis tikus b. Menggunakan berbagai jenis bahan aktif c. Tidak menyebabkan jera umpan d. Jika populasi sangat tinggi dilakukan intensif treatment hingga populasi tikus turun drastis di luar jadwal treatment rutin tanpa tambahan biaya.
Sasaran Hama
Tikus Atas (Rattus tanezumi)
Tikus Got (Rattus norvegicus)
Tikus Nyingnying (Mus muscullus)
Tikus wirok (Bandicota indica)
Metode Treatment
a. Baiting / pengumpanan
b. Trapping (glue trap atau live trap)
c. Proofing
Frekuensi Treatment
Treatment dilakukan 1 hingga 2 kali treatment per bulan
Jenis Treatment
Reguler treatment
Dilakukan ketika tingkat populasi tikus sedang hingga rendah
Intensif treatment
Dilakukan ketika tingkat populasi tikus tinggi atau tidak terkendali dengan treatment regular.
Sasaran Tempat
Umpan dikemas dalam wadah khusus dengan jumlah tertentu ditempatkan pada jalur aktif dan tempat persembunyian tikus di area luar dan area dalam bangunan. Untuk area rawan terjadi kontaminasi maka dilakukan pemasangan trap.
Tujuan
Untuk mengendalian semua jenis tikus dari induknya hingga ke anak-anaknya secara efektif, cepat dan aman.